SDN 1 Melayu Bersama Wali Murid Gelar Sosialisasi Vaksin

Sosialisasi vaksin di SDN 1 Melayu
Nampak Lurah Melayu, Kepala Puskesmas Jatibaru, Kabid Syarifuddin, Kepsek SDN 1 Melayu serta Babinkamtibmas Melayu, saat sosialisasi vaksin bagi usia 6 - 11 Tahun.

KOTA BIMA, TUPA NEWS - Rabu (26/01/2022) pagi diruang guru SDN 1 Melayu Kota Bima menggelar sosialisasi vaksin anak merdeka bagi usia 6 - 11 Tahun oleh Dinas Kesehatan Kota Bima dan Puskesmas Jatibaru. Pada sosialisasi selain dihadiri oleh wali murid juga dihadiri oleh Ketua RT dan Ketua RW wilayah sekolah setempat.


Dinas Kesehatan (Dikes) Kota Bima diwakili Kepala Bidang Pengendalian Penyakit, Syarifuddin, MPH, Lurah Melayu Abdul Haris Zulkarnain, S. Sos, Pengurus Komite SDN 1 Melayu yang diwakili Drs. H. Idris, Babinsa dan Babinkamtibmas Melayu.


Dalam sambutannya, Syafrudin mengatakan, ini wabah terpanjang, jadi imunisasi atau vaksinasi saja sebagai langkah pencegahannya. Untuk Indonesia sudah banyak korban akibat terpapar Covid-19 dan sekarang sudah muncul lagi Varian Omicron (virus terbaru), yang sebelumnya bernama B.1.1.529. "Untuk diketahui varian (virus) baru ini sudah masuk diwilayah NTB dan salah satu dinyatakan meninggal dunia (korban berasal dari salah satu daerah di Pulau Lombok) dan berdasarkan data dari instansi kesehatan, bahwa yang bersangkutan belum pernah divaksin. Sementara satu korban lagi asal Pulau Sumbawa, tapi sudah sembuh dan yang bersangkutan sudah divaksin hingga dua kali, bebernya dalam sambutan pembukaannya.

Syarif saat melakukan sosialisasi vaksin
Kabid Syarifuddin saat menyampaikan sosialisasi vaksin bagi usia dini.

Sementara itu, Kepala SDN 1 Melayu Asnar Karnilita, S. Pd., SD dalam laporannya menyampaikan, bahwa sosialisasi ini akan berlanjut ke proses vaksin bagi siswa Kelas I hingga Kelas VI yang akan digelar Kamis (27/01/2022). "Insyallah vaksin bagi usia dini ini tidak ada apa-apa jangan percaya dengan isu hoax, yang penting saat screening (pemeriksaan awal) wali murid yang dampingi anak-anaknya agar secara terbuka menyampaikan bahwa anaknya ada penyakit bawahan maupun penyakit yang lainnya. Sehingga ada alasan pihak terkait tidak melakukan vaksin," singkat ibu Asnar selaku kepsek.


Hal yang sama juga disampaikan Kepala Puskesmas Jatibaru, Abdullah, SKM yang  memberikan motivasi kepada orang tua siswa agar tidak was- was tentang anaknya di Vaksin. Lurah Melayu Abdul Haris Zulkarnain juga menyampaikan kepada warganya agar anak-anaknya harus di vaksin, singkat keduanya. (TN - 01/Adv)

Orang tua siswa SDN 1 Melayu
Nampak wali murid saat sosialisasi Vaksin.



Nama

Advetorial,1277,Advetorial.,2,Artikel,62,Artiket,7,asn,4,bahas-percepatan-pembentukan-politeknik-bupati-bima-terima-tim-vokasi-unram,1,Bima,693,BimaAdvetorial,2,budaya,6,bupati-bima-serahkan-dana-zis,1,Dompu,6,Ekonomi,12,Ekonomi dan Bisnis,34,Ekonomi dan Bisnis.,1,Figur,61,Headline,127,hetline,138,HukKrim,18,Hukum dan Kriminal,74,Iklan,1,Keagamaan,172,Keagamanaan,22,Keagamanaan dan pemerintahan,7,kebudayaan,18,Kehutanan,14,kehutanan dan pertanian,2,Kemasyarakatan,15,Kesehatan,87,kesehatan dan pemerintahan,5,Kota Bima,1558,Kota Bima,455,Kota Bima.,1,Kota Bma,1,Lingkugan,2,Lingkungan,63,Makassar,2,Mataram,143,Naisonal,1,Nasional,165,Nasional dan Pemerintahan,3,Olahraga,184,Opini,18,P,1,Pariwasata,2,Pariwisata,36,Pemeriksaan,1,Pemerintah,24,Pemerintaha,3,Pemerintahan,1760,Pemerintahan dan kesehatan,20,Pemerintahan dan lingkugan,2,Pemerintahan dan Olahraga,6,Pemerintahan dan pendidikan,6,Pemerintahan Kota Bima,1,Pendididkan,15,Pendidikan,1176,Pendidikan dan ekonomis,1,Pendidikan dan kesenian,3,Pendidikan dan Olahraga,13,Pendidikan dan Pemerintahan,3,Pendidikan Pemerintah,2,Peristiwa,36,Pertanian,21,Peternakan dan Pertanian,1,Politik,34,Polri,4,Potret Dunia Pendidikan Terkini,33,raih-wtp-berturut-turut-tujuh-kali-bupati-terima-piagam-menkeu,1,Sejarah,4,Serba-Serbi,58,Sobsbud,30,sosial,12,Sumbawa,1,TNI,23,TNI/Polri,8,
ltr
item
TUPA News: SDN 1 Melayu Bersama Wali Murid Gelar Sosialisasi Vaksin
SDN 1 Melayu Bersama Wali Murid Gelar Sosialisasi Vaksin
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhnCUam6dSpdvw6wFqkwMwJwjctTKxWM07mRdHy9zydXAXR2fyTDmgfL4dRmDEBj_GiSykp8gb6FZwEG2Ic0T-39Zjc-AwbdGHDiLjOEOllGnuGQ23qa-7ErPi3GeDWqIEF4zDYP2BVJup8rCPoFxQpvFI8kG5nltPw6K-ZLYfxiBKF82jF76WO2AAy=w320-h144
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhnCUam6dSpdvw6wFqkwMwJwjctTKxWM07mRdHy9zydXAXR2fyTDmgfL4dRmDEBj_GiSykp8gb6FZwEG2Ic0T-39Zjc-AwbdGHDiLjOEOllGnuGQ23qa-7ErPi3GeDWqIEF4zDYP2BVJup8rCPoFxQpvFI8kG5nltPw6K-ZLYfxiBKF82jF76WO2AAy=s72-w320-c-h144
TUPA News
https://tupanews-info.blogspot.com/2022/01/sdn-1-melayu-bersama-wali-murid-gelar.html
https://tupanews-info.blogspot.com/
https://tupanews-info.blogspot.com/
https://tupanews-info.blogspot.com/2022/01/sdn-1-melayu-bersama-wali-murid-gelar.html
true
1986307474300491146
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content