Sekda Kota Bima Ikuti Program PTSL Secara Daring


KOTA BIMA, TUPA NEWS.- Sekretaris Daerah Kota Bima, Drs. H. Muhtar Landa, MH menghadiri Sosialisasi Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR) melalui Video Confrence padaa Kamis (27/01/2022).


Kegiatan yang berlangsung di Ruang Rapat Walikota tersebut dihadiri oleh Kepala Dinas Perumahan Kawasan Permukiman (PERKIM) Kota Bima beserta jajarannya serta Kepala Bagian Pemerintahan Setda Kota Bima beserta jajarannya.


Menteri ATR Dr. Sofyan A Djalil, SH, MA, MALD menyampaikan dalam sambutannya bahwa pada Tahun 2017 Kementerian ATR telah melakukan pembuatan sertifikat sebanyak 27 juta sertifikat, dan pada tahun 2020 melalui pendaftaran tanah sistematis lengkap (PTSL) pihak ATR telah mempercepat pembuatan sertifikat sebanyak 50 juta sertifikat. "Hampir 40% tanah di Indonesia sudah terdaftar dan besertifikat," tegasnya.


Menteri ATR Dr. Sofyan A Djalil, SH, MA, MALD saat menyampaikan Program PTSL  dimaksud, secara Daring.

Beliau pun melanjutkan bahwa masyarakat kita saat ini masih keberatan dalam membayar pembuatan sertifikat, oleh karena itu beliau berharap kepada Kepala Daerah di seluruh Indonesia untuk berinisiatif dalam permasalahan kepemilikan sertifikat ini.


"Kami mengharapkan Bupati dan Walikota diseluruh Indonesia mendorong pemerintah daerah untuk melakukan door to door dengan bekerja sama dengan Dinas Pendapatan Daerah dan ATR," ungkapnya.

Terakhir, pak menteri menyampaikan bahwa pemerintah daerah dapat memberikan data-data kebutuhan masyarakat dan keringanan dalam pendaftaran tanah.

"Kami dari pihak ATR akan bekerja sebaik-baiknya membantu semua kepala daerah untuk membuat negara kita menjadi tertib," tutupnya. (TN - 03)
Nama

Advetorial,1277,Advetorial.,2,Artikel,62,Artiket,7,asn,4,bahas-percepatan-pembentukan-politeknik-bupati-bima-terima-tim-vokasi-unram,1,Bima,693,BimaAdvetorial,2,budaya,6,bupati-bima-serahkan-dana-zis,1,Dompu,6,Ekonomi,12,Ekonomi dan Bisnis,34,Ekonomi dan Bisnis.,1,Figur,61,Headline,127,hetline,138,HukKrim,18,Hukum dan Kriminal,74,Iklan,1,Keagamaan,172,Keagamanaan,22,Keagamanaan dan pemerintahan,7,kebudayaan,18,Kehutanan,14,kehutanan dan pertanian,2,Kemasyarakatan,15,Kesehatan,87,kesehatan dan pemerintahan,5,Kota Bima,1558,Kota Bima,455,Kota Bima.,1,Kota Bma,1,Lingkugan,2,Lingkungan,63,Makassar,2,Mataram,143,Naisonal,1,Nasional,165,Nasional dan Pemerintahan,3,Olahraga,184,Opini,18,P,1,Pariwasata,2,Pariwisata,36,Pemeriksaan,1,Pemerintah,24,Pemerintaha,3,Pemerintahan,1760,Pemerintahan dan kesehatan,20,Pemerintahan dan lingkugan,2,Pemerintahan dan Olahraga,6,Pemerintahan dan pendidikan,6,Pemerintahan Kota Bima,1,Pendididkan,15,Pendidikan,1176,Pendidikan dan ekonomis,1,Pendidikan dan kesenian,3,Pendidikan dan Olahraga,13,Pendidikan dan Pemerintahan,3,Pendidikan Pemerintah,2,Peristiwa,36,Pertanian,21,Peternakan dan Pertanian,1,Politik,34,Polri,4,Potret Dunia Pendidikan Terkini,33,raih-wtp-berturut-turut-tujuh-kali-bupati-terima-piagam-menkeu,1,Sejarah,4,Serba-Serbi,58,Sobsbud,30,sosial,12,Sumbawa,1,TNI,23,TNI/Polri,8,
ltr
item
TUPA News: Sekda Kota Bima Ikuti Program PTSL Secara Daring
Sekda Kota Bima Ikuti Program PTSL Secara Daring
https://kominfotik.bimakota.go.id/upload/kontent/20220127_WhatsApp%20Image%202022-01-27%20at%2010.37.06.jpeg
TUPA News
https://tupanews-info.blogspot.com/2022/01/sekda-kota-bima-ikuti-program-ptsl.html
https://tupanews-info.blogspot.com/
https://tupanews-info.blogspot.com/
https://tupanews-info.blogspot.com/2022/01/sekda-kota-bima-ikuti-program-ptsl.html
true
1986307474300491146
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content