Ketua IWAPI Kota Bima Resmi Dilantik


Pelantikan IWAPI Kota Bima 2022
Umi Elly saat di Lantik sebagai Ketua IWAPI Kota Bima, Selasa (07/06/2022) di Paruga Na'e Convention Hall.

KOTA BIMA, TUPA NEWS.- Dewan Pengurus Cabang Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPC IWAPI) Kota Bima dan Kabupaten Bima periode 2022-2027 dilantik dan dikukuhkan oleh Ketua DPD IWAPI NTB bertempat di Paruga Na'e Convention Hall, Selasa (07/062022).


Pelantikan dihadiri Ketua DPD IWAPI Provinsi Nusa Tenggara Barat, Bupati Bima, Wakil Bupati Bima, Asisten I Setda Kota Bima, Ketua DPC Iwapi Kabupaten Dompu, Ketua DPC Kabupaten Sumbawa Barat dan pimpinan organisasi se- Kota Bima dengan mengusung tema "IWAPI Kolaboratif, Sinergis Menuju Kemandirian Ekonomi dan Peningkatan Kualitas UMKM Perempuan" .


Dalam laporannya, Ketua Panitia menyebutkan pelantikan dan pengukuhan pengurus sebanyak 15 orang dari Kota Bima dan 25 orang dari Kabupaten Bima.


Mewakili Wali Kota Bima , Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Sosial, Abdul Gawis mengatakan IWAPI merupakan organisasi yang memiliki peranan cukup strategis untuk mendukung pertumbuhan ekonomi di Kota maupun Kabupaten Bima. "Karena peran wanita itu lebih dominan dan utama dalam menggerakkan usaha mikro yang ada di Kota Bima dan Kabupaten Bima,” Ucap Asisten I Setda Kota Bima.


Sehingga secara tidak langsung akan membantu pemerintah untuk meningkatkan perekonomian keluarga dan juga perekonomian Daerah.


Sementara itu, Ketua DPC IWAPI Kota Bima periode 2022-2027, Hj. Elly Alwayni dalam sambutannya menjelaskan ada tiga program prioritas IWAPI yaitu penguatan struktural dan SDM, penguatan jejaring untuk pengembangan usaha dan penguatan sistem menejemen.


Menutup sambutannya, Umi Elly mengajak semua untuk bekerjasama, bahu membahu menjalankan organisasi DPC IWAPI Kota Bima dan beliau berharap agar mengedepankan Aspek-aspek Kehormatan dan etika di atas segala-galanya dan menjaga fakta integritas sebagai landasan utama kita menjalankan roda Organisasi ini.


Kegiatan diakhiri dengan pemberian cindera mata dari Ketua DPC IWAPI Kota Bima kepada Ketua DPD IWAPI Nusa Tenggara Barat. (TN - 03)
Nama

Advetorial,1277,Advetorial.,2,Artikel,62,Artiket,7,asn,4,bahas-percepatan-pembentukan-politeknik-bupati-bima-terima-tim-vokasi-unram,1,Bima,693,BimaAdvetorial,2,budaya,6,bupati-bima-serahkan-dana-zis,1,Dompu,6,Ekonomi,12,Ekonomi dan Bisnis,34,Ekonomi dan Bisnis.,1,Figur,61,Headline,127,hetline,138,HukKrim,18,Hukum dan Kriminal,74,Iklan,1,Keagamaan,172,Keagamanaan,22,Keagamanaan dan pemerintahan,7,kebudayaan,18,Kehutanan,14,kehutanan dan pertanian,2,Kemasyarakatan,15,Kesehatan,87,kesehatan dan pemerintahan,5,Kota Bima,1558,Kota Bima,455,Kota Bima.,1,Kota Bma,1,Lingkugan,2,Lingkungan,63,Makassar,2,Mataram,143,Naisonal,1,Nasional,165,Nasional dan Pemerintahan,3,Olahraga,184,Opini,18,P,1,Pariwasata,2,Pariwisata,36,Pemeriksaan,1,Pemerintah,24,Pemerintaha,3,Pemerintahan,1760,Pemerintahan dan kesehatan,20,Pemerintahan dan lingkugan,2,Pemerintahan dan Olahraga,6,Pemerintahan dan pendidikan,6,Pemerintahan Kota Bima,1,Pendididkan,15,Pendidikan,1176,Pendidikan dan ekonomis,1,Pendidikan dan kesenian,3,Pendidikan dan Olahraga,13,Pendidikan dan Pemerintahan,3,Pendidikan Pemerintah,2,Peristiwa,36,Pertanian,21,Peternakan dan Pertanian,1,Politik,34,Polri,4,Potret Dunia Pendidikan Terkini,33,raih-wtp-berturut-turut-tujuh-kali-bupati-terima-piagam-menkeu,1,Sejarah,4,Serba-Serbi,58,Sobsbud,30,sosial,12,Sumbawa,1,TNI,23,TNI/Polri,8,
ltr
item
TUPA News: Ketua IWAPI Kota Bima Resmi Dilantik
Ketua IWAPI Kota Bima Resmi Dilantik
https://kominfotik.bimakota.go.id/upload/kontent/1654648486_384077f2b23bb1c52b4a.jpg
TUPA News
https://tupanews-info.blogspot.com/2022/06/ketua-iwapi-kota-bima-resmi-dilantik.html
https://tupanews-info.blogspot.com/
https://tupanews-info.blogspot.com/
https://tupanews-info.blogspot.com/2022/06/ketua-iwapi-kota-bima-resmi-dilantik.html
true
1986307474300491146
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content